Catat! Ini Manfaat Madu Alami Untuk Kecantikan!

Selasa 08-11-2022,15:30 WIB
Reporter : Siti Patimah
Editor : Siti Patimah

3. Madu dan Kunyit

Campuran kunyit yang telah di blender kemudian ditambahkan madu dapat dijadikan masker pada wajah yang memiliki fungsi  untuk menghilangkan jerawat. 

 

Warna kuning pada kulit wajah dapat dihilangkan dengan bantuan toner.

 

4. Madu dan Pisang

 

Haluskan setengah buah pisang dan campurkan dengan satu sendok madu. Diamkan selama 10-15 menit, kemudian bilas.

 

Campuran madu dan pisang ini dapat melembabkan kulit secara alami sehingga kulit wajah menjadi sehat.

 

4. Madu dan Pisang

 

Campuran madu dan pisang ini dapat melembabkan kulit secara alami sehingga kulit wajah menjadi sehat.

 

5. Madu dan Susu

Kategori :