Kerumunan di GBLA, Ridwan Kamil Minta Maaf dan Janji Mengevaluasinya

Kerumunan di GBLA, Ridwan Kamil Minta Maaf dan Janji Mengevaluasinya

Cianjurekspres.net - Kerumunan terjadi di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) Kota Bandung saat melakukan vaksinasi massal, hingga menimbulkan berbagai reaksi. Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyampaikan permohonan maafnya atas ketidaknyamanan dan timbulnya kerumunan dalam pelaksanaan vaksinasi massal, kemarin (Kamis, 17/6/2021). Ridwan Kamil yang juga Ketua Komite Kebijakan Penanganan Covid19 dan Pemulihan Ekonomi Daerah Jabar menjelaskan, kerumunan bermula dari robohnya 11 tenda akibat hujan deras serta angin kencang. BACA JUGA:

Sumber: