Bulu Mata Warna Putih Diprediksi Akan Menjadi Tren Makeup 2022

Bulu Mata Warna Putih Diprediksi Akan Menjadi Tren Makeup 2022

Cianjurekspres.net - Bulu mata melengkung ditambah eyeliner warna hitam membuat seseorang tampil cetar dengan mata yang hidup. Bosan dengan bulu mata warna hitam, rupanya tahun 2022 saatnya mendobrak kebiasaan. Bulu mata warna putih menjadi tren di tahun ini. Terbukti pencarian soal ekstensi bulu mata warna putih naik 4800 persen dalam pencarian di Pinterest. Caranya dengan memadukan rambut putih dengan bulu mata agar terlihat alami.

Sumber: