Cianjurekspres.net - Ratusan kejadian bencana menerjang Kabupaten Cianjur dari awal hingga pertengahan tahun 2022. Mayoritas merupakan longsor atau pergerakan tanah yang disebabkan bencana hidrometeorologi.
Data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur, mencatat sebanyak 132 kejadian bencana dari awal tahun hingga 20 Juni 2022.
Diantaranya, Banjir/Banjir Bandang 30 kejadian, Tanah Longsor/Pergerakan Tanah 90 kejadian, Angin Kencang (Puting Beliung) 8 kejadian serta Gempa Bumi 4 kejadian.
Baca Juga: Soal Raperda Dana Cadangan Pilkada, Bapemperda DPRD Cianjur Sebut Eksekutif Seperti
Setengah Tahun, Cianjur Diterjang Ratusan Bencana
Kamis 23-06-2022,12:51 WIB
Editor : cianjur
Kategori :