Kualitas Sayur Brokoli Buruk, Petani di Pacet Alami Kerugian

Kualitas Sayur Brokoli Buruk, Petani di Pacet Alami Kerugian

Cianjurekspres.net - Petani sayuran di Blok Gunung Putri, Desa Sukatani, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur, mengeluhkan kualitas brokoli yang buruk akibat musim penghujan sehingga tak laku dijual. Padahal saat ini harganya sedang naik. "Giliran harga naik, eh kualitas brokolinya sekarang ini banyak yang hitam karena di guyur hujan terus," kata Badru, Petani asal Gunung putri, kemarin (27/10). Menurut Badru, hujan yang turun terus menerus sangat berdampak kurang baik terhadap kualitas tanaman brokoli dan membuat dirinya mengalami kerugian. "Tentunya sangat berdampak pada hasil, baik itu dari sisi timbangan dan juga penghasilan atau pendapatan," katanya. Baca Juga:

Sumber: