Sikapi Kerusakan Jalan Lintas Provinsi ke Cianjur Selatan, Kadis BMPR Jabar: Perbaikan Dilakukan Bertahap

Sikapi Kerusakan Jalan Lintas Provinsi ke Cianjur Selatan, Kadis BMPR Jabar: Perbaikan Dilakukan Bertahap

Cianjurekspres.net - Dinas Bima Marga dan Penataan Ruang (BMPR) Provinsi Jawa Barat, merespon cepat beragam keluhan dan desakan berbagai elemen masyarakat di Cianjur agar jalan provinsi menuju Cianjur Selatan segera diperbaiki karena kondisinya semakin rusak parah. "Merespons hal ini, sebetulnya sejak hari Selasa pekan ini, kami telah melakukan perbaikan rutin sebagai langkah penanganan darurat mengenai kondisi jalan berlubang dan rusak, agar tidak mengganggu pengguna jalan. Pengerjaan dilakukan selama seminggu," ujar Kepala Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang (BMPR) Provinsi Jawa Barat, Bambang Tirtoyuliono dalam keterangan tertulisnya, Minggu (20/2/2022). Baca Juga: Paguyuban Masyarakat Cianjur Kidul Desak Gubernur Jabar Perbaiki Jalan Provinsi yang Rusak Parah

Sumber: