DPT Capai 1.816.668 Orang, Gen X dan Milenial Dominasi Pemilih Pilkada Cianjur
Ketua Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan Sumber Daya Manusia KPU Kabupaten Cianjur, Fikri Audah NSY.--
"Cianjur kan dikenal sebagai Kota Tatar Santri, makanya kita juga lakukan sosialisasi pendidikan pemilih (sosdiklih) ke pesantren. Rencananya nanti kita akan adakan nonton bareng (nobar) film Tepatilah Janji, tepatnya pada Hari Santri Nasional dan pada 28 Oktober 2024," ungkapnya.
Sedangkan sosialisasi yang dilakukan pada generasi sebelumnya, mulai generasi milenial hingga lansia adalah dengan pendekatan pada basis profesi, komunitas, keagamaan dan lainnya.
Sumber: