"Kita bisa melihat perubahan yang signifikan dari segi pembangunan dengan inovasi yang sangat menarik, seperti yang telah dipaparkan," katanya.
BACA JUGA:Penderita Tumor Ganas di Haurwangi Cianjur Butuh Uluran Tangan
BACA JUGA:Minim Anggaran dan Kesadaran, Sebabkan Kurangnya Pencegahan dan Kesiapsiagaan Bencana di Cianjur
TB Mulyana juga menyoroti beberapa inovasi menarik yang dilakukan TMMD, diantaranya pembelajaran huruf hijaiyah untuk anak usia dini atau siswa SD serta filter air siap minum.
"Inovasi ini sangat bagus dan kami sangat mendukungnya. Secara teknis, Pemkab (Cianjur) akan mencontohnya untuk dikembangkan di wilayah lain," ungkapnya.