Eko Kuntadhi Minta Maaf, Ning Imaz: Jangan ke Saya, ke Umat Se-Indonesia

Eko Kuntadhi Minta Maaf, Ning Imaz: Jangan ke Saya, ke Umat Se-Indonesia

Eko Kuntadhi mengaku salah dan menyampaikan permohonan maaf. --

JAKARTA, CIANJUREKSPRES- Kisruh unggahan Eko Kuntadhi yang menyerang ustazah Ning Imaz masih menjadi sorotan publik.

Terbaru, Eko Kuntadhi mengaku salah dan menyampaikan permohonan maaf. 

BACA JUGA:Analis: Buyback Saham BBRI Beri Sinyal Positif bagi Investor

Namun respon Ning Imaz berbeda, ia meminta agar Eko Kuntadhi bukan meminta maaf kepada dirinya, melainkan kepada Imam Ibu Katsir dan umat Islam di Indonesia.

Ning Imaz menilai jika komentar kasar Eko Kuntadhi kepadanya telah melukai umat Islam di Indonesia.

Komentar kasar Eko Kuntadhi dinilainya saja dengan telah menghina agama Islam.

BACA JUGA:Dua Pekan Jemput Bola Pelayanan PBB Realisasinya Capai Rp2,9 M, Bapenda Cianjur: Antusias Masyarakat Tinggi

"Minta maafnya jangan ke saya. Ke Imam Ibu Katsir, ke umat se Indonesia yang sakit hari agamanya dihina-hina," kelekar Ning Imaz dalam cuitan terbarunya di Twitter.

Namun unggahan Ning Imaz disanggah oleh akun @santri_keliling, yang menyebut jika respons Ning Imaz terlalu berlebihan.

"Minta maafnya jangan ke saya. Ke Imam Ibu Katsir, ke umat se Indonesia yang sakit hari agamanya dihina-hina," kelekar Ning Imaz dalam cuitan terbarunya di Twitter.

BACA JUGA:Jadi Korban Eksibisionis, Seorang Siswi SMP Harus Jalani Trauma Healing

Namun unggahan Ning Imaz disanggah oleh akun @santri_keliling, yang menyebut jika respons Ning Imaz terlalu berlebihan.

Ning Imaz lantas membalas komentar tersebut. Katanya, Eko Kuntadhi sudah merendahkannya, akan tetapi menurut dia, sang pegiat media sosial justru menyerang yang bukan ranahnya.

"Ranah tidak seharusnya itu dimana?  Secara personal memang merendahkan saya tapi bukan itu pointnya.

Sumber: disway.id